MPM Logo

Jaringan Kami

Kontak

Berita

Karir

Tentang Kami


whatsapp icon

Berkendara Aman saat Melewati Genangan di Musim Hujan

Dipublikasi pada:

17-11-2020

Bagikan:

news-image

Saat ini berbagai wilayah di Indonesia sudah memasuki hujan, akibat hujan membuat beberapa wilayah tergenang air (banjir). Berkendara saat musim hujan memerlukan kewaspadaan ekstra, apalagi saat jalan yang dilalui terhalang genangan air. Hal ini terkadang memaksa kita untuk melewatinya, padahal ada resiko membuat mobil rusak karena melintas. Ada beberapa tips yang bisa dilakukan untuk meminimalisir kerusakan.

1. Perhatikan Tinggi Genangan Air

Jika genangan air sangat tinggi dengan estimasi ukuran melewati sengah ban, Jangan Anda memaksa lewati genangan air tersebut karena kemungkinan air akan merusak kendaraan anda terutama di bagian mesin, kelistrikan, dan komponen system lainnya.

2. Pilih Jalur Paling Tepat

Pilih jalur yang ingin dilewati dengan memilih genangan air yang paling rendah serta bebas dari hambatan seperti polisi tidur, jalan rusak, atau lainnya. Ini bisa dilihat dari pergerakan mobil lain di lokasi banjir.

3. Jaga Jarak Aman

Kecepatan konstan sangat penting untuk memastikan tidak ada air masuk ke dalam ruang mesin. Oleh sebab itu, jaga jarak aman dengan mobil di depan! Jalankan mobil setelah cukup yakin mobil di depan tak akan menghalangi laju sebagai langkah antisipasi bila mobil di depan mogok dan masih bisa melakukan manuver menghindar.

4. Jaga Putaran Mesin

Jangan menerjang banjir dengan putaran mesin tinggi dengan alasan supaya mesin tak mudah mati atau untuk melawan air yang masuk lewat knalpot. Cukup jalankan mobil dengan putaran rendah di kisaran 1.500-2.000 rpm dan jaga putaran mesin agar tetap konstan dan mobil tidak melaju terlalu cepat agar tidak sulit dikendalikan.

5. Keringkan Rem dan Kopling

Setelah melewati banjir, piringan rem akan basah dan daya pengereman berkurang drastis. Hindari langsung menambah kecepatan usai melewati genangan air. Keringkan rem dengan cara menginjak pedal rem sedikit diiringi pedal gas bersamaan.

 

Jika Anda ingin merasa aman dan nyaman saat berkendara, rental mobil/ sewa mobil dapat menjadi satu solusi yang terbaik. Hal ini juga bisa menjadi jalan keluar untuk sewa mobil kantor atau sewa mobil perusahaan Anda. Dengan banyaknya keuntungan yang ditawarkan jika menyewa mobil bagi perusahaan, maka menyewa adalah pilihan yang lebih menguntungkan dan efisien dibandingkan dengan menggunakan mobil pribadi. Harga sewa mobil saat ini sudah semakin kompetitif dan bersahabat membuat perusahaan akan lebih efisien dalam mengeluarkan anggaran untuk memenuhi kebutuhan transportasi. Selain itu, penggunaan mobil yang setiap hari di musim penghujan memerlukan perawatan ekstra, hal ini dapat menjadi pertimbangan utama karena biayanya pun cukup besar untuk perawatan akankah baiknya biaya yang besar dapat digunakan untuk pengembangan perusahaan yang lain daripada hanya sekedar membeli mobil? Apalagi dengan menyewa mobil, perusahaan Anda akan sela

Berita Seputar MPMRent

news image
Article

Spesifikasi Suzuki E Vitara, Mobil Listrik Pertama dari Suzuki

news image

Perbedaan City Car dan Hatchback, Mana yang Harus Dipilih?

news image

Cari Jasa Sewa Mobil Bulanan Surabaya? Cek di Sini Infonya!

news image

Simak, Ini Cara Merawat Body Mobil Agar Tetap Mengkilap

news image

Mobil Listrik Murah​ di Indonesia, Ini Daftar Pilihannya

news image

Cara Merawat Aki Basah Mobil Agar Awet dan Tahan Lama

news image

Jenis Soket Lampu Mobil & Fungsinya (H4, H11, dan H16)

news image

7 Penyebab Mobil Tidak Bisa Distarter Tapi Aki Bagus

news image

Cara Cek Tarif Tol Online​ Terupdate dari Web dan Aplikasi

news image

Tips Hemat Biaya Sewa Mobil untuk Liburan Bersama Keluarga

news image

Ide Liburan Akhir Tahun Murah Meriah: Tetap Seru & Berkesan

news image

Tempat Wisata di Bogor yang Murah, Liburan Seru Hemat Biaya

news image

Sewa Mobil untuk Perjalanan Bisnis yang Efisien dan Nyaman

news image

Daftar Rest Area Tol Trans Jawa​, Ini Info Lokasinya!

news image

Tarif Tol Solo-Jogja Segmen Kartasura-Klaten

mpm-logo-footer

PT Mitra Pinasthika Mustika Rent


Sunburst CBD Lot II No. 10

Jl. Kapten Soebijanto Djojohadikusumo

BSD City, Tangerang 15322, Indonesia

Telp: +62 21 5315 7668

Fax: +62 21 5315 7669

Tentang KamiSewa MobilFAQHubungi KamiKebijakan Privasi

Layanan Pengaduan Konsumen

1500068

contact@mpm-rent.com

Ikuti Kami

2024 PT Mitra Pinasthika Mustika Rent

All Rights Reserved

Direktorat Jenderal Perlindungan

Konsumen dan Tertib Niaga

Kementerian Perdagangan RI

0853 1111 1010 (Whatsapp)

2024 PT Mitra Pinasthika Mustika Rent. All Rights Reserved